

Human Capital Management Trainee Program
PT BFI Finance Indonesia Tbk
- Denpasar, IndonesiaHead Office - BFI Tower Sunburst CBD Lot 1.2 Jl. Kapt. Soebijanto Djojohadikusumo BSD City Tangerang Selatan 15322, Denpasar, Bali, IndonesiaDenpasarBaliIndonesiaIndonesia
- IDR 3,600,000.00 - IDR 4,200,000.00 / monthIDR360000042000003600000MONTH
- Full timeFULL_TIME
Expired 2 months ago
2022-03-18T16:00:00+00:00Job closed.
Job Description
- Memenuhi kebutuhan SDM di cabang yang menjadi tanggung jawabnya, guna mendukung pencapaian target kerja cabang.
- Melaksanakan rangkaian proses Orientasi Karyawan Baru untuk memastikan karyawan baru mengetahui proses kerja perusahan dan gambaran pekerjaan yang akan diberikan kepada karyawan yang bersangkutan, guna mendukung kelancaran bisnis proses perusahaan.
- Bertindak sebagai internal trainer bagi karyawan cabang khususnya untuk materi yang berhubungan dengan produk dan program marketing yang diterapkan oleh perusahaan, guna mendukung peningkatan kompetensi karyawan.
- Memproses semua administrasi yang berhubungan dengan Human Capital di cabang sesuai dengan ketentuan yang berlaku, guna meminimalisasi tingkat penyimpangan yang terjadi.
- Melakukan sosialisasi dan melaksanakan semua program yang berkaitan dengan Human Capital di cabang yang menjadi tanggung jawabnya, guna mendukung pencapaian target Human Capital Business Partner secara keseluruhan.
- Melaksanakan special assignment yang diberikan oleh Regional HCBP Support di Kantor Pusat maupun Regional HCBP Manager atau Regional HCBP Supervisor, guna mendukung pencapaian target Human Capital Business Partner secara keseluruhan.
- Bertindak sebagai counselor bagi karyawan di cabang yang menjadi tanggungjawabnya untuk mengetahui issue mengenai Human Capital yang terjadi di cabang, guna mencari solusi yang tepat bagi penyelesaian masalah yang terjadi.
- Membuat laporan kegiatan yang dikirimkan kepada Regional HCBP Support di Head Office setiap bulan, guna menyampaikan hasil pencapaian target kerja Regional HC setiap bulan..
Minimum Qualifications
-
Kualifikasi :
1. Pria
2. Usia Maks. 28th
3. Pendidikan Min. S1 Jurusan Hukum/Psikologi
4. Good Communication
5. Good Looking
6. Belum Menikah
7.Berpengalaman Min. 1 Tahun sebagai HRD/HC
8. Fresh Graduated di persilahkan melamar
9. Berdomisili di Denpasar dan sekitarnya
Perks and Benefits
Retirement Benefit Plans
Special Leave Benefits for Women
Company Car
Housing
Life Insurance
Medical / Health Insurance
Paid Sick Leave
Performance Bonus
Child Care Benefits
Relocation Assistance
Paid Holidays
Paid Vacation Leave
Paid Bereavement/Family Leave
Transportation Allowances
Maternity & Paternity Leave
Medical, Prescription, Dental, or Vision Plans
Jobs Summary
- Job Level
- Entry Level / Junior, Apprentice
- Job Category
- Human Resources
- Educational Requirement
- Bachelor's degree graduate
- Recruiter response to application
- Sometimes
- Office Address
- Jl. Gatot Subroto Barat No. 170X Denpasar Barat
- Vacancy
- 2 openings
- Website
- https://www.bfi.co.id/
Feel secure when applying: look for the verified icon and always do your research on a company. Avoid and report situations when employers require payment or work without compensation as part of their application process.
About PT BFI Finance Indonesia Tbk
Who is PT BFI Finance Indonesia Tbk?
PT BFI Finance Indonesia Tbk was founded in 1982. It is one of the oldest and the most diversified multi finance companies in Indonesia as well as the first multi finance company to be listed on Indonesia Stock Exchange with ticker code BFIN. Currently BFI Finance had over 300 branch and 9000 employee across the nation.
In 2017, PT BFI Finance Indonesia Tbk build a subsidiary called PT Finansial Integrasi Teknologi (FIT). We believe that technology can facilitate more financial access to Indonesian people. FIT has launched its platform "Pinjam Modal" in October 2018.